C15 and C18 Petroleum Generator Sets Caterpillar


Safety Messages

Usage:

C15 115
Ada beberapa pesan keselamatan khusus tentang genset. Letak tepatnya dan keterangan pesan keselamatan akan dibahas dalam bagian ini. Kenalilah letak semua pesan keselamatan.

Pastikan bahwa semua pesan keselamatan dapat terbaca dengan jelas. Bersihkan pesan keselamatan atau ganti pesan keselamatan jika tulisannya tidak terbaca lagi atau jika gambarnya tidak terlihat. Gunakan kain, air, dan sabun untuk membersihkan pesan keselamatan. Jangan gunakan cairan pelarut, bensin atau bahan kimia keras lainnya. Cairan pelarut, bensin, atau cairan kimia keras dapat merusak perekat yang menahan pesan keselamatan. Pesan keselamatan yang longgar dapat terlepas dari engine.

Ganti pesan keselamatan yang telah rusak atau hilang. Jika pesan keselamatan terpasang pada komponen engine yang diganti, pasang pesan keselamatan yang baru pada komponen pengganti. Dealer Cat dapat menyediakan pesan keselamatan baru.




Ilustrasi 1g01424437

Tampak belakang Genset Minyak Bumi C15 yang umum

Genset Minyak Bumi C18 hampir sama




Ilustrasi 2g01424436

Tampak samping kiri Genset Minyak Bumi C15 yang umum

Genset Minyak Bumi C18 hampir sama




Ilustrasi 3g01424440

Tampak samping kanan Genset Minyak Bumi C15yang umum

Genset Minyak Bumi C18 hampir sama

(1) Jangan operasikan

(2) Sengatan Listrik/Setrum

(3) Permukaan panas

(4) Jangan operasikan

(5) Sengatan Listrik

(6) Cairan panas bertekanan

1 Jangan Operasikan

Pesan keselamatan ini terletak di permukaan belakang panel kontrol.




Ilustrasi 4g01105289

------ PERINGATAN! ------

Jangan mengoperasikan atau bekerja pada alat berat ini kecuali anda telah membaca dan memahami petunjuk dan peringatan yang terdapat dalam Buku Petunjuk Pengoperasian dan Perawatan. Kelalaian dalam mengikuti petunjuk atau diabaikannya peringatan dapat mengakibatkan terjadinya cedera atau bahkan kematian. Hubungi dealer Caterpillar untuk mendapatkan penggantian buku petunjuk. Perawatan yang benar merupakan tanggung-jawab anda.


2 Bahaya Sengatan dan Setrum Listrik

Pesan keselamatan ini terletak di permukaan belakang panel kontrol.




Ilustrasi 5g01392482

------ BERBAHAYA! ------

BAHAYA: Bahaya Kejutan/Sengatan Listrik-Jangan mengoperasikan peralatan ini atau bekerja pada peralatan ini kecuali anda telah membaca dan memahami petunjuk dan peringatan yang terdapat di dalam Buku Petunjuk Pengoperasian dan Perawatan. Kelalaian dalam mengikuti petunjuk yang diberikan atau diabaikannya peringatan dapat mengakibatkan terjadinya cedera atau bahkan kematian.


3 Permukaan Panas

Pesan keselamatan terletak di setiap sisi radiator.




Ilustrasi 6g01384734

------ PERINGATAN! ------

Bagian-bagian yang panas atau komponen-komponen yang panas dapat menyebabkan luka bakar atau cedera diri. Jangan membiarkan bagian-bagian atau komponen-komponen panas menyentuh kulit Anda, Gunakan pakaian pelindung atau peralatan pelindung untuk melindungi kulit Anda.


4 Jangan Operasikan

Pesan keselamatan terletak di setiap sisi rumah generator.




Ilustrasi 7g01392480

------ PERINGATAN! ------

Jangan mengoperasikan atau bekerja pada alat berat ini kecuali anda telah membaca dan memahami petunjuk dan peringatan yang terdapat dalam Buku Petunjuk Pengoperasian dan Perawatan. Kelalaian dalam mengikuti petunjuk atau diabaikannya peringatan dapat mengakibatkan terjadinya cedera atau bahkan kematian. Hubungi dealer Caterpillar untuk mendapatkan penggantian buku petunjuk. Perawatan yang benar merupakan tanggung-jawab anda.


5 Sengatan Listrik

Pesan keselamatan ini terletak di modul kontrol elektronik (ECM, Engine Control Module).




Ilustrasi 8g00941949

------ PERINGATAN! ------

PERINGATAN! Bahaya Terkejut/Kena Setrum Baca dan pahami petunjuk dan peringatan yang terdapat dalam Buku Petunjuk Pengoperasian dan Perawatan. Kelalaian dalam mengikuti petunjuk atau diabaikannya peringatan dapat mengakibatkan cedera serius atau kematian.


6 Cairan Panas Bertekanan

Pesan keselamatan ini terletak di sisi kanan permukaan atas aftercooler.




Ilustrasi 9g01128011

------ PERINGATAN! ------

Sistem bertekanan! Cairan pendingin yang panas dapat menyebabkan luka bakar serius, cedera atau bahkan kematian. Untuk membuka tutup pengisian sistem pendinginan, matikan engine dan tunggu sampai komponen sistem pendinginan menjadi dingin. Kendorkan tutup tekanan sistem pendinginan secara perlahan untuk membebaskan tekanan. Baca dan pahami Buku Petunjuk Pengoperasian dan Perawatan sebelum melakukan perawatan sistem pendinginan.


Caterpillar Information System:

3500B Engines for Caterpillar Built Power Modules with the ADEM 3 Electronic Control Module Ether Starting Aid - Test
Troubleshooting the Fuel Priming and Primary Filter Pump Gp and the Fuel Filter Base Assembly {1256, 1258, 1260, 1261, 1263} Troubleshooting the Fuel Priming and Primary Filter Pump Gp and the Fuel Filter Base Assembly {1256, 1258, 1260, 1261, 1263}
2007/10/22 Use Care During Disassembly of the Fuel Manifolds {1252, 1274}
2007/10/22 Use Care During Disassembly of the Fuel Manifolds {1252, 1274}
Replace Exciter Rotor on LC6 Frame Generators{4457} Replace Exciter Rotor on LC6 Frame Generators{4457}
2008/04/14 A New Aftercooler is Now Used {1063}
Transmission, Torque Converter and Relief Valve Bench Test Procedures Reference Manual Contents {3030, 3101, 3133} Transmission, Torque Converter and Relief Valve Bench Test Procedures Reference Manual Contents {3030, 3101, 3133}
3608 Engine Barring Group - Remove and Install
2007/11/05 Replacement of the Priming Pump {1258, 1263}
3608 Engine Air Starting Motor - Install
3608 Engine Air Starting Motor - Assemble
3608 Engine Air Starting Motor - Disassemble
C18 Petroleum Generator Sets Safety Messages
C27 and C32 Industrial and Petroleum Engines Turbocharger
325D and 329D Excavators and 325D Material Handler Machine System Specifications Pilot Valve (Joystick)
C32 Marine Auxiliary Engine Refill Capacities and Recommendations
Caterpillar DPF Installation and Operation Guide for Diesel Engines - California Only {1000, 1091} Caterpillar DPF Installation and Operation Guide for Diesel Engines - California Only {1000, 1091}
2007/10/22 The Interface Between the Transmission and the Engine Has Been Improved and Is Now Used {1157}
3516B Engine for 994F and 994H Wheel Loaders ECM Does Not Communicate with Other Modules
3516B Engine for 994F and 994H Wheel Loaders Engine Cranks but Does Not Start
2007/10/22 The 6V-6146 Load Leveler Handles Large Components Up To 4500 kg (10,000 lb) {0632, 0635, 1000, 7000}
2007/11/05 Replacement of the Priming Pump {1258}
3508B, 3508C, 3512B, 3512C, 3516B and and 3516C Marine Engines Gauges and Indicators
3508B, 3512B, 3516B, 3512C and and 3516C Auxiliary Engines, Generator Set Engines, and Generator Sets Gauges and Indicators
Back to top
The names Caterpillar, John Deere, JD, JCB, Hyundai or any other original equipment manufacturers are registered trademarks of the respective original equipment manufacturers. All names, descriptions, numbers and symbols are used for reference purposes only.
CH-Part.com is in no way associated with any of the manufacturers we have listed. All manufacturer's names and descriptions are for reference only.